Thursday 4 April 2013
0 comments

Cara Menghapus Akun GMAIL 2013

  http://rack.1.mshcdn.com/media/ZgkyMDEyLzEyLzA0LzE5L2dtYWlsY2hhdGFpLmJyVi5qcGcKcAl0aHVtYgk5NTB4NTM0IwplCWpwZw/298ebcd1/891/gmail-chat-aim-are-now-interoperable-05b0b41e72.jpg

         Bila anda sebagai pengguna gmail, dan anda sudah tidak ingin menggunakan akun gmail anda atau ingin mengganti akun anda karena merasa akun anda yang lama banyak menerima spam dan lainnya, yang membuat anda tidak betah lagi.

Anda berada di tempat yang tepat, karena tyantobb15.blogspot.com akan membahas bagaimana menghapus akun gmail. Langsung saja pahami langkah-langkah di bawah ini:

1. Login ke akun Gmail yang ingin Anda hapus. (www.mail.google.com)
2. Pada pojok kanan atas, klik tanda mirip rod gir hitam.
3. Klik setelan






{klik gambar untuk memperbesar}

 
4. Pilih “akun dan impor” dan akan tampil seperti gambar.
 

 
5. Pilih “setelan akun Google lainnya”, kemudian akan terbuka windows baru seperti gambar di bawah ini.
 

 
6. Setelah itu pada setelan layanan anda pilih “hapus profil dan buang Google+ yang terkait”
7. Centang semua opsi seperti gambar di bawah ini. Dan yang terakhir anda klik “HAPUS GOOGLE ACCOUNT”
8. akun anda berhasil dihapus dengan ditandai munculnya statement seperti gambar.
Semoga informasi ini bermanfaat untuk kita semua. Terimakasih.
sumber:http://lavonex.blogspot.com

0 comments:

Post a Comment

 
Toggle Footer
Top